SUBSTANSI GENETIKA
- Sel organisme mempunyai substansi genetik (kromosom, gen)
- Gen berperan dlm
mengatur pertumbuhan dan sifat-sifat menurun
mengandung
senyawa kimia asam nukleat DNA dan RNA
A. KROMOSOM
- terdapat dlm
nukleus
- nampak kalau
sel sedang membelah diri
- jumlah setiap
spesies sudah tertentu
- bentuk kromosom setiap spesies tetap.
- ukuran
berkisar 0,2 sd 50 mikron, diameter antara 0,2 sd 20 mikron
- umumnya
organisme dengan jumlah kromosom sedikit ukuran lebih panjang dan sebaliknya
1. Struktur
Kromosom
- tersusun atas sentromer/kinetokor
dan lengan
a. Sentromer/kinetokor/Kepala
Kromosom
-
bagian kepala kromosom
-
tidak mengandung kromosom dan gen
-
terdapat granula/sferul
-
tempat menggantung pd benang spindel saat pembelahan
- dasar mengelompokan kromosom berdasarkan bentuk
b. Lengan
-
badan utama kromosom
-
mengandung kromosom dan gen
-
terdiri atas: selaput, matrik dan kromonema/benang halus berpilin-pilin
-
jumlah ada yang satu ada yang dua, bentuknya ada yang simetris dan ada yang
asimetris


- pada kromonema berjejer mani-manik tidak teratur yang disebut kromomer.


- pada kromonema berjejer mani-manik tidak teratur yang disebut kromomer.
- kromomer mengandung protein histon yang mengikat DNA
- lengan kromosom kadang
kala mengandung bagian:
a. Satelit: bulat diujung
kromosom, tidak selalu dimiliki kromosom
b. Lekukan: bagian kromosom yg menyempit sebelumsampai ke ujung,
memisahkan satelit dengan
badan kromosom, pada
beberapa kromosom lekukan ada 2 yaitu pada lengan yg ada satelit
dan lengan lainnya.
Lekukan kedua berperan dalam pembentukan nukleolus.
c. Telomer: ujung kromosom yang menghalangi bergabungnya kromosom
yang satu dengan lainnya.
2. Bentuk Kromosom
Ada empat:
a. Metasentrik:
sentromer terletak median, lengan dua yg simetris (spt huruf V)
b. Akrosentrik :
sentromer terletak subterminal, sehingga kromosom sedikit membengkok, lengan
yang satu
amat pendek dibanding lainnya, seperti
huruf J
c. Submetasentrik:
sentromer terletak submedian, panjang
lengan tidak sama, seperti huruf atau L
d. Telosentrik: letak
sentromer terminal, hanya mempunyai sebuah lengan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar